Bahan-bahan
- 200 gr whipped cream bubuk
- 500 ml susu cair (uht) dingin
- 2 sdm gula pasir
- 1 atau 2 bungkus oreo tanpa cream, potong potong
Langkah :
- 1.Kocok whiepped creaam bubuk, gula bersama susu cair dingin mikser dengan kecepatan tinggi hingga mengembang, kental dan kaku
- 2.Simpan dalam freezer selama 2-3 jam, lalu keluarkan dari freezer. Jika ice cream masih keras, tunggu beberapa menit agar sedikit cair.
- 3.Kemudian mikser kembali hingga adonan ice cream mengental dan mengembang cukup tinggi.
- 4.Beri remahan/ potongan oreo, aduk asal saja. Simpan lagi di freezer 2-3 jam, siap disajikan
Post A Comment:
0 comments: